SISTEM INFORMASI TITIK AKUPUNKTUR BERBASIS WEB DI USAHA PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT (UPKM) RS BETHESDA YOGYAKARTA

Krisbianto, - 025410373 (2005) SISTEM INFORMASI TITIK AKUPUNKTUR BERBASIS WEB DI USAHA PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT (UPKM) RS BETHESDA YOGYAKARTA. Skripsi thesis, STMIK AKAKOM Yogyakarta.

[img] Text
Kata Pengantar.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (115kB)
[img] Text
DAFTAR IS1.doc - Published Version

Download (58kB)
[img] Text
BAB I.doc - Published Version

Download (38kB)
[img] Text
BAB II.doc - Published Version

Download (50kB)
[img] Text
BAB III.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (870kB)
[img] Text
BAB IV.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB V.doc - Published Version

Download (29kB)
[img] Text
Listing Program.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (201kB)

Abstract

Unit Peningkatan Kesehatan Masyarakat (UPKM) RS Bethesda adalah suatu lembaga yang bergerak dalam bidang kesehatan. Dimana didalamnya terdapat klinik akupunktur maupun PUSDIKLAT Akupunktur. Saat ini ilmu akupunktur belum terlalu dipahami oleh kalangan masyarakat luas. Padahal ilmu akupunktur ini banyak bermanfaat untuk menyembuhkan suatu penyakit. Oleh sebab itu diperlukan suatu sistem informasi yang dapat memberikan gambaran nyata tentang titik-titik akupunktur dalam ilmu akupunktur. Banyak web site yang menawarkan berbagai macam informasi, salah satunya adalah informasi tentang titik-titik akupunktur melalui sebuah website, dengan begitu masyarakat akan dapat dengan mudah mendapatkan informasi tentang titik-titik akupunktur dalam tubuh manusia beserta dengan pemanfaatannya yang begitu luas. Tujuan penulisan karya tulis ini adalah membuat sistem informasi titik-titik akupunktur sehingga dapat memberikan kemudahan dalam mendapatkan informasi mengenai titik-titik akupunktur dalam tubuh manusia melalui sebuah website. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan, maka permasalahan yang terjadi adalah perlu adanya tempat sebuah website yang menyediakan tentang informasi titik-titik akupunktur beserta dengan penyakit yang bisa disembuhkan melalui terapi akupunktur. Melalui Website yang dibuat ini diharapkan masyarakat luas dapat mempelajari dan memahami tentang titik-titik akupunktur, sehingga bisa memanfaatkannya. Dengan adanya aplikasi sistem informasi titik-titik akupunktur ini para pemakai / user dapat mengetahui tentang informasi titik-titik akupunktur. Dimana nantinya melalui informasi yang dihasilkan, user dapat belajar ilmu akupunktur dengan mandiri dan user juga dapat memanfaatkan titik-titik akupunktur yang diinformasikan untuk penyembuhan suatu penyakit.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Enny Itje Sela, S.Si., M.Kom. Al. Agus Subagyo, S.E. CAll Number : 556 Kri s
Subjects: A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Sistem Informasi
Divisions: Jenjang Strata Satu > Teknik Informatika (Informatic Engineering)
Depositing User: V Sudarmi
Date Deposited: 06 Mar 2017 03:22
Last Modified: 06 Mar 2017 03:22
URI: http://eprints.akakom.ac.id/id/eprint/4004

Actions (login required)

View Item View Item