APLIKASI WAP UNTUK RESERVASI KAMAR HOTEL AYODYA YOGYAKARTA MELALUI TELEPON SELULER

Nurhayati, Rr. Endang Sri - 015410038 (2005) APLIKASI WAP UNTUK RESERVASI KAMAR HOTEL AYODYA YOGYAKARTA MELALUI TELEPON SELULER. Skripsi thesis, STMIK AKAKOM Yogyakarta.

[img] Text
Cover.doc - Published Version

Download (45kB)
[img] Text
Sampul, dkk.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[img] Text
Daftar Isi.doc - Published Version

Download (49kB)
[img] Text
BAB I Revisi.doc - Published Version

Download (32kB)
[img] Text
BAB II revisi.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (726kB)
[img] Text
BAB III revisi.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (512kB)
[img] Text
BAB IV.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
BAB V.doc - Published Version

Download (27kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.doc - Published Version

Download (36kB)
[img] Text
Listing Program.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (183kB)

Abstract

Konsep mengakses Internet dari berbagai peralatan elektronik yang biasanya digunakan oleh manusia, memicu lahirnya berbagai produk elektronik yang bisa digunakan untuk berselancar di dunia maya. Hadirnya teknologi WAP merupakan langkah maju di dunia komunikasi seluler. Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana membuat aplikasi WAP untuk reservasi kamar hotel Ayodya Yogyakarta melalui telepon seluler. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah memberikan alternatif cara dalam mengakses informasi jasa pemesanan kamar hotel pada teknologi Internet melalui aplikasi WAP. Penelitian dilakukan dengan mempelajari sistem yang berhubungan dengan reservasi kamar hotel Ayodya Yogyakarta secara manual, melakukan wawancara dengan pihak terkait dan perangkat lunak yang digunakan sebagai alat penelitian. Dari penelitian ini, menghasilkan program aplikasi WAP yang dapat digunakan untuk melakukan reservasi kamar hotel Ayodya Yogyakarta melalui telepon seluler. Ada dua bagian penting yang terdapat dalam aplikasi ini yaitu user atau customer dan administrator. User akan mengakses melalui ponsel yang memiliki fasilitas WAP, sedangkan administrator melakukan administrasi sistem melalui Web. Keterbatasan pada akses internet melalui komputer dapat dipecahkan dengan adanya teknologi WAP. Teknologi ini dapat mengakses Internet tanpa tergantung pada ruang dan waktu. Peneliti menggunakan WAP emulator sebagai browser pengganti ponsel yang berguna untuk menguji jalannya program aplikasi WAP. Karena aplikasi ini masih bersifat simulasi (belum dapat diakses lewat ponsel), maka dalam pengembangan selanjutnya sebaiknya dilakukan koneksi langsung ke Internet untuk pembuktian jalannya program.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Ir. Sudarmanto, M.T. Dra. F. Wiwiek Nurwiyati, M.T. Call Number : 620 Nur a
Subjects: A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Program Aplikasi
Divisions: Jenjang Strata Satu > Teknik Informatika (Informatic Engineering)
Depositing User: V Sudarmi
Date Deposited: 14 Feb 2017 03:44
Last Modified: 14 Feb 2017 03:44
URI: http://eprints.akakom.ac.id/id/eprint/3736

Actions (login required)

View Item View Item