==================================================== CARA MENGINSTALL APLIKASI SINAR ELEKTRONIK WONOSARI ==================================================== Software pendukung yang harus di Install yaitu : ================================================ 1. Windows XP 2. Microsoft Access 2003 3. Mysql atau PHPtriad 4. MyODBC atau MyODBC-standard-3.51.9-win.exe Langkah-langkah menginstall Aplikasi "Sinar Elektronik" yaitu : =============================================================== 1. Buka Folder "Install Program", Selanjutnya buka Folder "Proyek", Kemudiaan Buka Folder "Package", Kemudiaan Pilih dan Double-clik "setup.exe" 2. Pilih Tombol Install/setup,maka secara otomatis akan terinstall di drive C, pilih Next/Ok sampai akan muncul Tombol "Finish". Dengan hal itu maka aplikasi ini sudah terinstall dengan lengkap. 3. Setelah menginstall Programnya, Langkah selanjutnya adalah Mengopykan database Setting Server dengan cara Copy file "SettingDb.mdb" yang terdapat di Folder "Database Access". Copykan File "SettingDb.mdb" ke Drive C:\Program Files\Project1 dan Paste-kan pada Folder "Project1" 4. Setelah Mengopykan database setting server, selanjutnya adalah mengopy database MySQL-nya dengan nama database "jual". Caranya dengan membuka Folder "Database Mysql" dan Copy Foldel "jual". Setelah itu, buka Drive C:\apache\mysql\data dan Paste-kan Folder "jual" tadi ke Folder "data". 5. Jika semua langkah tersebut sudah dilakukan maka aplikasi Sinar Elektronik Wonosari sudah bisa digunakan. Data Login aplikasi ini adalah : ================================= ===================================== Level User_Id Password ===================================== Admin PG01 admin Pembelian PG02 beli Penjualan PG03 jual =====================================